STRATEGI PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF PADA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT KEC. ILIR TIMUR I KOTA PALEMBANG

  •  Afanin Batari Puteri Indriarto Mahasiswa Prodi Ekonomi Syariah STEBIS IGM Palembang
  •  Nova Yanti Maleha Prodi Ekonomi Syariah STEBIS IGM Palembang
  •  Amir Salim Prodi Ekonomi Syariah STEBIS IGM Palembang
Keywords: strategi, pengelolaan zakat, kesejahteraan masyarakat

Abstract

Strategi yang dilakukan BAZNAS Kota Palembang dalam pengelolaan dana zakat produktif dilakukan dengan 4 cara yaitu Perencanaan oleh Badan Pelaksana, Pengorganisasian yang terdiri atas Dewan Pertimbangan, Komisi Pengawas dan Badan Pelaksana yang dibantu oleh seksi-seksi, Pelaksanaan oleh Badan Pelaksana dan Pengawasan oleh Komisi Pengawas. Metode penelitian menggunakan metode penelitian kualitatif, yaitu metode penelitian yang data-datanya dinyatakan dalam bentuk kata-kata atau kalimat. Melalui program Palembang Makmur yang memberikan bantuan modal usaha produktif, bantuan modal usaha konsumtif dan pemeliharaan kewirausahaan terhadap khususnya masyarakat Kec. Ilir Timur I Kota Palembang sehingga dapat berdampak bagi kesejahteraan masyarakat Kec. Ilir Timur I Kota Palembang. Jenis penelitian menggunakan penelitian lapangan dan kepustakaan. Sumber data diperoleh dari data primer dan sekunder. Teknik pengumpulan data dengan cara wawancara, observasi dan studi dokumentasi. Penelitian ini dilakukan pada Badan Amil Zakat Nasional (BAZNAS) Kota Palembang.

Published
2023-04-01
How to Cite
Puteri Indriarto, A., Maleha, N., & Salim, A. (2023). STRATEGI PENGELOLAAN DANA ZAKAT PRODUKTIF PADA BADAN AMIL ZAKAT NASIONAL (BAZNAS) TERHADAP KESEJAHTERAAN MASYARAKAT KEC. ILIR TIMUR I KOTA PALEMBANG. Jurnal Ilmiah Mahasiswa Ekonomi Syariah (JIMESHA), 2(2), 121-126. https://doi.org/10.36908/jimesha.v2i2.140

Most read articles by the same author(s)

1 2 > >>